Senin, 13 Oktober 2008

Jangan Menilai Orang buruk

Tahukan teman2.. ketika kita menilai seseorang buruk, itu adalah suatu tindakan yang sangat jahat, bisa juga sama dengan fitnah. Alasanya ketika kita menilai orang tersebut buruk dan kita bersikap antisipasi terhadap orang tersebut, maka kita telah membuat seseorang menjadi merasa dirinya buruk.. Misalkan begini.

Si japrax adalah warga baru dikampung terang,,nah dari penampilanya dan keadaanya sekilas orang melihat bahwa dia adalah seorang penjahat..pertama dari namanya saja sudah terkesan mengerikan, apa dia yang salah jika dia punya nama seperti itu, nama itu adalah asli pemberian orang tuanya. kedua dia hidup sendiriann dan sering keluar malam ga jelas,,padahal dia sedang bekerja sebagai satpam malam, dan ketiga penampilanya yang terkesan cukup sangar apa dia yang salah kalau dia diciptakan dengan wajah seperti itu.

ketika itupula orang-orang kampung sedikit segan bergaul dengan si japrax ini, lalu para ibu2 yang suka menggosip inipun membicarakan si japrax ini. kabar dari kabar dan kabar.. terdengarlah cerita bahwa sijaprax itu orang ga bener ditelinga si japrax, japrax menjelaskan pun sedikit yang mempercayainya. karena jengkel di tuduh seperti itu maka si japrax ini pun berbuat hal yang seperti mereka tuduhkan.mencuri dan meresahkan warga pun ia lakukan sebagai ajang pembuktian tuduhan mereka yang tidak benar menjadi benar..
karena si japrax berpikir "buat apa aku berbaik hati kalau aku saja sudah dianggap buruk oleh mereka"

nah dari cerita tersebut dapat kita ambil sebuah makna , yaitu

Jangan Menilai Orang Buruk, Orang yang terlanjur dianggap buruk dapat menjadi orang yang benar-benar buruk sebagai ajang balas dendam.

misalkan kita mendapati orang yang terlanjur jahat..jangan jauhi dia, dekati dan berikan ilmu agama kepada orang itu ingat iklan yang kalau tidak salah bilang gini

ucapan dari mulut yang baik akan menimbulkan sikap yang baik pula


dan yang pasti, jangan jauhi mereka.....apalagi mengolok-olok mereka. OK@




Tidak ada komentar:

Posting Komentar